Dorong Kreativitas Kewirausahaan Kepada Pelajar.

    Dorong Kreativitas Kewirausahaan Kepada Pelajar.

    SURABAYA - Generasi penerus bangsa memiliki peranan strategis dalam pembangunan ekonomi nasional. Oleh karena itu generasi muda perlu mendapat  perhatian agar  mampu menjadi generasi yang unggul, inovatif, berdaya saing dan berwawasan kebangsaan.

    Untuk itu Babinsa Koramil 0831/02 Tambaksari Serda Kholili  memberikan dorongan kreativitas kewirausahaan  para pelajar  SMP Tri Tunggal dalam  praktek pembuatan telur asin dengan media abu dapur/serbuk batu bata dicampur garam .

    Kegiatan bertempat di lapangan SMP Tri Tunggal Jl.Rangkah VI No.55-57 RT.03/RW.02 Kel.Rangkah, Kamis (21/09/2023).

    Serda Holili mengatakan  generasi muda harus terus didorong untuk menjadi wirausaha baru yang unggul, inovatif, dan berdaya saing sehingga nantinya dapat  berperan dalam pembangunan nasional 

    "Kami akan terus mendorong kreativitas generasi muda atau pelajar untuk menjadi wirausaha yang  berwawasan kebangsaan , salah satunya  dengan mencintai dan menggunakan produk dalam negeri", jelasnya

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Kunjungi Pasar Tradisional Babinsa Pastikan...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0830/06 Benowo Bantu Evakuasi Korban...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Didi Sungkono, S.H., M.H.: Pelaku Arogan Suruh Anak SMA Sujud dan Menggonggong Tidak Beradab

    Ikuti Kami